Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mudah Instalasi Xtools Pro Versi 9.2 di ArcGIS 10.1

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh dan Selamat malam teman-teman, pada malam hari ini (saya menulis saat ini dimalam hari ) saya akan Share tentang bagaimana cara melakukan Instalasi Xtools Pro versi 9.2 di ArcGIS versi 10.1

tulisan ini saya buat karena terdapat sebagian teman-teman yang bertanya terkait dengan cara Instalasi Xtools Pro 9.2 tersebut dan disamping itu juga saya sendiri sampai menulis artikel ini masih menggunakan Xtools Pro 9.2 di ArcGIS 10.1

Apa itu Xtools dan manfaatnya ?

Sudah saya Share sebelumnya, silahkan baca Manfaat Xtools Pro untuk ArcGIS 10.1 

Untuk mendapatkan Softwear Xtools 9.1 silahkan anda download di situs resminya atau bisa anda dapatkan di toko yang resmi menjual softwear tersebut atau bisa juga anda peroleh dari teman-teman anda yang bersentuhan dengan ArcGIS.

Untuk instalasi Xtools yang pastinya di komputer atau laptop anda sudah terinstal ArcGIS sebab nantinya xtools akan tampil secara otomatis saat anda membuka ArcGIS dan yang pastinya anda telah mencentang extensi xtoolsnya, seperti gambar dibawah ini :

Kadang yang menjadi masalah saat melakukan instalasi yaitu mereka lupa mengcopy file Obate yang terdapat satu paket dalam file Softwearnya :

Nah pada saat anda menginstal xtools jangan lupa copy isi file obat e tersebut ke :

Program data C – Programe Files – Data East - Xtools Pro 

instalasi xtools pro

Penting :

Jika anda tidak mengcopy file obat e seperti di atas maka xtools tidak akan dapat di aplikasikan di ArcGIS, ini hanya berdasarkan pengalaman saya. Namun jika anda memiliki pengalaman lain silahkan di Share dan kita saling berbagi pengetahuan ya,,,,, hehe. Untuk lebih jelasnya lagi anda bisa langsung melihat video tutorialnya di bawah ini.

Sekian dari saya pada malam ini, lebih dan kurangnya saya mohon maaf

Terima kasih

BacaJuga : Cara Merubah Data Atribut di ArcGIS Menjadi Data Excel

Posting Komentar untuk "Cara Mudah Instalasi Xtools Pro Versi 9.2 di ArcGIS 10.1"